Page 152 - TEKNOLOGI MATERIAL DAN MEKANIK
P. 152

Proses pengecoran dengan metode Investment Casting ini dilakukan pada dapur
                                  Vacum untuk mengindari terbentuknya rongga yang diakibatkan oleh gelembung
                                  uap atau udara. Investment Casting memungkinkan untuk membentuk benda
                                  tuangan yang tidak mungkin untuk dibentuk dengan metode-metode yang lain
                                  seperti san Casting dan lain-lain yang menuntut kemudahan dalam melepas
                                  model (Pattern) sebagaimana terjadi dalam metoda Sand Castng atau mungkin
                                  kemudahan dalam mengeluarkan benda hasil penuangan dari dalam cetakan
                                  sebagaimana yang tejadi dalam Dies Casting.
















                                                        Gambar 11.46 Vacum – Furnace

                                  Investment casting relatif mahal tetapi sering dilakukan hanya untuk produk-
                                  produk  tertentu yang  tidak  mungkin  dibentuk dengan  berbagai metode
                                  pembentukan seperti pemesinan, dan lain-lain, hal ini karena investment casting
                                  menghasilkan  produk dengan  permukaan  yang  sangat halus yakni hingga 5
                                  sampai 10% dengan penyimpangan sebesar 0,05 sampai  0,1.

















                                Gambar 11.47  “Land-base Turbine airfoils” salah satu produk pengecoran dengan
                                                        metoda Ivestment casting.













                                                                                                       142
   147   148   149   150   151   152   153   154   155   156   157