Page 4 - Modul korosi Revisi 33
P. 4
Korosi – Terintegrasi Konteks Kejuruan
PANDUAN PENGGUNAAN E-MODUL
e-Modul Korosi dapat digunakan oleh guru untuk meningkatkan keterampilan
berpikir kritis peserta didik pada pembelajaran korosi. Berikut panduan
penggunaan e-Modul Korosi:
1. Siapkan komputer/ laptop/ smart phone.
2. Aktifkan jaringan internet pada komputer/ laptop/ smart phone.
3. Buka browser (bisa lewat Google Chrome/ Mozilla Firefox/ sejenisnya).
4. Pastikan anda memiliki email dan masuk ke Google Classroom yang sudah
dibuat guru kelas.
5. Baca dan pahami Panduan Penggunaan e-Modul.
6. Presensi setiap pembelajaran di Google Classroom di folder “Pertanyaan”
7. Klik link dari guru untuk mengerjakan pretest dengan Google Form.
8. Setelah pretest, peserta didik belajar dengan e-Modul Korosi yang sudah di
unggah di folder “Materi” agar dapat menjawab pertanyaan yang ada pada e
-Modul Korosi.
9. Setelah selesai mempelajari materi yang ada di e-Modul Korosi, anda dapat
mendownload lembar jawab e-Modul Korosi pada folder “Tugas Kimia”.
10. Kegiatan Ilmiah untuk nilai psikomotor dan lembar jawab untuk menjawab
Latihan Soal. Indikator keterampilan berpikir kritis ditulis cetak tebal dan
menggunakan icon yang ada di e-Modul Korosi.
11. Unggah/upload Kegiatan Ilmiah dan Lembar Jawab e-Modul Korosi ke
Google Classroom bisa file pdf atau foto dari hasil tulis tangan di buku tugas.
12. Setelah selesai menggunakan e-Modul Korosi anda dapat mengeklik link
Google Classroom untuk mengerjakan posttest untuk ulangan harian dan
“Angket Respon Peserta Didik” di forum kelas Google Classroom. Isi angket
respon peserta didik setelah anda mendapatkan pengalaman menggunakan e
-Modul Korosi
13. Pertanyaan lebih lanjut bisa di forum kelas Google Classroom atau hubungi
penulis via email promess771@gmail.com atau wa +62812 1778 3403.
iii