Page 137 - Modul PJJ IPS SMP-VII_Neat
P. 137
3. Ayah memimpin rapat
di kantor
4. Bani membalas
whatsapp Budi
5. Ibu guru menjelaskan
materi IPS di kelas
Setelah Ananda berhasil mengisi tabel tersebut, serahkan pe
kerjaan Ananda kepada guru untuk diperiksa dan memperoleh
umpan balik, Ananda dapat memilih cara penyerahan tugas sesuai
dengan kondisi Ananda:
ɝ Serahkan di sekolah saat mengambil bahan ajar berikutnya.
ɝ Apabila memiliki fasilitas Hp/laptop dan kuota dapat
mengi rim kan foto pekerjaan Ananda melalui whatsapp/
Instagram/google classroom.
AKTIVITAS 1.2
Mengidentifikasi syarat, faktor, ciri,
dan pengertian interaksi sosial
Setelah membaca penjelasan dari aktifitas 1.1, perhatikan tabel
berikut! silahkan Ananda mengidentifikasi gambar yang terdapat
dalam tebel tersebut sesuai dengan pemahaman Ananda dan apa
yang Ananda pikirkan dari gambar tersebut berkaitan dengan
interaksi sosial!
MATA PELAJARAN ILMU PENGETAHUAN SOSIAL (IPS) — KELAS VII SEMESTER GASAL 121