Page 51 - BISMILAH E-MODUL VALID 96 HALAMAN ok_Neat
P. 51

FLUIDA STATIS







         Soal Pramateri                   Tahukah ananda dengan apa yang dinamakan fluida?


         1. Sebutkanlah  sifat-sifat
            air  dan  udara        yang
            Anda ketahui.
         2. Terangkanlah           oleh
            Anda,  mengapa  perahu
            atau  kapal  laut  dapat
            mengapung                 di
            permukaan air?
         3. Jelaskanlah       menurut

            pemahaman             Fisika
            Anda,  mengapa  burung
                                              Gambar 44. (a) Bak Mandi di salah satu toilet di Lembah Harau, (b) Aliran Sungai di Lembah
            dapat terbang?
                                              Harau. Sumber. Google.com


       JELAJAH FISIKA                           Dalam sehari-hari kita mengenal tiga jenis zat, yaitu: zat padat, zat cair


           IKAN TULANG                         dan gas. Zat padat memiliki bentuk yang tetap sedangkan zat cair dan gas


                                               memiliki bentuk yang berubah dan dapat mengalir. Zat yang bisa mengalir

                                               itu  disebut  dengan  fluida.  Sedangkan  statis  artinya  diam.  Berarti  fluida


                                               statis mempelajari tentang sifat-sifat fluida (zat alir) yang diam.


                                                    Perhatikan  contoh  fluida  statis  pada  gambar  44  diatas.  Contoh

           Sumber: Jendela Iptek, 1997
       Ikan  tulang  (  ony  ishes)  memiliki   fenomena  fluida  statis  dapat  dibagi  menjadi  statis  sederhana  dan  tidak
       kantung  udara  di  dalam  tubuhnya
       yang berfungsi sebagai pelampung        sederhana. Gambar 44.a merupakan contoh sederhana air di bak yang tidak
       renang. Agar dapat tetap melayang
       di dalam air, tekanan udara dalam       dikenai gaya oleh gaya apapun, seperti gaya angin, panas, dan lain-lain yang
       kantung diatur menurut kedalaman
       air. Dengan  menekan udara dalam        mengakibatkan air tersebut bergerak.
       kantung  tersebut,  tulang  ikan
       dapat turun lebih dalam lagi.                Gambar  44.b  merpakan  coontoh  tidak  sederhana,  air  sungai  yang

                                               memiliki  kecepatan  seragam  pada  tiap  partikel  di  berbagai  lapisan  dari


                                               permukaan  sampai  dasar  sungai.  Cairan  yang  berada  dalam  bejana

                                               mengalami  gaya-gaya  yang  seimbang  sehingga  cairan  itu  tidak  mengalir.


                                               dalam  bejana  mengalami  gaya-gaya  yang  seimbang  sehingga  cairan  itu

                                               tidak mengalir.





                                               Mine coins - make money: http://bit.ly/money_crypto
   46   47   48   49   50   51   52   53   54   55   56