Page 56 - BISMILAH E-MODUL VALID 96 HALAMAN ok_Neat
P. 56

FLUIDA STATIS







         D. HUKUM POKOK HIDROSTATIS




          Hukum hidrostatis menyatakan semua titik yag terletak pada suatu bidang

          datar dalam satu jenis zat cair memiliki tekanan yang sama.

                                                       =   
                                                                2
                                                      1
                                              .   .    =    .   .   
                                                                         2
                                                      1
                                             1
                                                                2

                                                                                                                Gambar      48.    memperlihatkan
         Tekanan alat ukur manometer terbuka                                                                    sebuah  bejana  berhubungan  yang
                                                                                                                diisi  dengan  fluida,  misalnya  air.
                                                                                                                Anda  dapat  melihat  bahwa  tinggi
                                              Manometer pipa terbuka adalah alat pengukur                       permukaan  air  di  setiap  tabung
                                                                                                                adalah  sama,  walaupun  bentuk
                                              tekanan  gas  yang  paling  sederhana.  Alat  ini                 setiap  tabung  berbeda.  Hukum
                                                                                                                Utama  Hidrostatis  menyatakan
                                              berupa pipa berbentuk U yang berisi zat cair.                     bahwa  semua  titik  yang  berada

                                                                                                                pada  bidang  datar  yang  sama
                                              Perhatikan  Gambar  7.3.  Ujung  yang  satu                       dalam  fluida  homogen,  memiliki
                                                                                                                tekanan  total  yang  sama.  Jadi,
                                              mendapat tekanan sebesar P  (dari gas yang                        walaupun     bentuk    penampang
                                                                                   tot
          Gambar  47.   Manometer  pipa                                                                         tabung berbeda, besarnya tekanan
          terbuka.                            hendak diukur tekanannya) dan ujung lainnya                       total di titik A, B, C, dan D adalah
          Sumber : Praktis belajar Fisika                                                                       sama.
                                              berhubungan dengan tekanan atmosfir (P )
                                                                                                  gas





                    =            +    .   .                   ....(22)
                               
                                          


         dimana :

                                            ....(20)
         P  = Tekanan hidrostatis yang dikur
           tot
         P  = Tekanan Atmosfer (1,01 x 10  Pa)
                                                      5
           gas
                                              3
         ρ  = Massa jenis fluida (kg/m )
          f
         g = Percepatan gravitasi (m/s )
                                              2
         h = Kedalaman (m)
   51   52   53   54   55   56   57   58   59   60   61