Page 77 - BISMILAH E-MODUL VALID 96 HALAMAN ok_Neat
P. 77

BAB 2, Mekanika Fluida

                   FLUIDA STATIS






         AZAS BERNOULLI



             Menurut  penelitian  Bernoulli,  suatu  fluida  yang  bergerak  mengubah
                                                                                                             Jeljah Fisika 
        energinya menjadi tekanan. Secara lengkap, Hukum Bernoulli menyatakan
                                                                                                                       Daniel Bernoulli

        bahwa  jumlah  tekanan,  energi  kinetik  per  satuan  volume,  dan  energi
                                                                                                                         (1700–1782)
        potensial  per  satuan  volume  memiliki  nilai  yang  sama  di  setiap  titik


        sepanjang aliran fluida ideal.


             Persamaan matematisnya, dituliskan sebagai berikut.


                                                                                          ....(30)




                                                                                                ....(31)
                                                                                                             Bernoulli  adalah  seorang  ahli  Fisika

                                                                                                             dan  Matematika  yang  berasal  dari
        dengan:                                                                                              Swiss.  Penemuannya  yang  sangat
                                                                                                             terkenal       adalah       mengenai
        p= tekanan (N/m ),                                                                                   hidrodinamika, yaitu Hukum Bernoulli.
                             2
                                                                                                             Ia  juga  menemukan  bahwa  perilaku
        v= kecepatan aliran fluida (m/s),                                                                    gas  berhubungan  dengan  perubahan
                                                                                                             tekanan  dan  suhu  gas  tersebut.
        g= percepatan gravitasi (m/s ),                                                                      Penemuan  tersebut  mendasari  teori
                                            2
                                                                                                             kinetik gas.
        h= ketinggian pipa dari tanah (m), dan


        ρ= massa jenis fluida                                  Gambar     75.   pipa    yang   memiliki      Sumber: people.ece.cornell.edu
                                                               penampang dan ketinggian yang berbeda
                                                               Sumber. Praktis Belajar Fiska


        Fluida bergerak dalam pipa yang ketinggian dan luas penampangnya yang

        berbeda. Fluida naik dari ketinggian h  ke h  dan kecepatannya berubah dari
                                                                2
                                                         1
        v  ke v .
         1
                 2
   72   73   74   75   76   77   78   79   80   81   82