Page 20 - Dinamika Rotasi dan Kesetimbangan Benda Tegar
P. 20
Keterangan:
τ = torsi atau momen gaya (Nm)
r = lengan gaya (m)
F = gaya (N)
= sudut antara gaya dengan lengan gaya
Torsi merupakan besaran vektor sehinga mempunyai nilai
dan arah. Torsi bernilai positif ketika benda berputar
berlawanan dengan arah jarum jam, dan torsi bernilai negatif
ketika benda berputar searah dengan arah jarum jam.
(b)
(a)
Gambar 1.3. (a) Torsi bernilai postif, arahnya berlawanan jarum
jam; (b) Torsi bernilai negatif, arahnya searah jarum jam
(Sumber: fisikazone.com)
8
DINAMIKA ROTASI DAN KESETIMBANGAN BENDA TEGAR