Page 13 - PENGEMBANGAN BAHAN AJAR - SILVI YOTA FATONAH
P. 13
PEMBELAJARAN 2
Fokus Pembelajaran
Matematika, PPKn, SBdP
Tujuan Pembelajaran
Setelah berdiskusi, siswa mampu menunjukkan contoh melaksanakan hak dan
kewajiban secara seimbang dengantepat.
Setelah berdiskusi, siswa mampu menceritakan pengalaman diri melaksanakan
hak dan kewajiban secara seimbang dalam kehidupan masyarakat dengan benar.
Setelah bereksplorasi, siswa mampu membuktikan hubungan pembilang dan
penyebut antar pecahan senilai denganbenar.
Setelah bereksplorasi, siswa mampu menemukan pecahan-pecahan yang senilai
dengan satu pecahan dengan benar.
Setelah berlatih, siswa mampu menyanyikan syair lagu “Menanam Jagung”
sesuai dengan tinggi rendah nada denganbenar.
Setelah berlatih, siswa mampu menyanyikan lagu “Menanam Jagung” sesuai
dengan tempo (sedang) diiringi ketukan dan tepuk tangan dengan percayadiri.
Kata Kunci
Hak dan Kewajiban dalam menggunakan energi