Page 39 - Indra sakti
P. 39

Pagurawan  dan  kembali  berhadapan  dengan  Raja
            Simalungun.  Indrasakti kemudian muncul  untuk

            menghadapi Raja Simalungun. Peti yang berisi Putri Laila
            diangkat  dan  dibukanya  sehingga  Putri  Laila  terbebas.

            Raja  Simalungun  memohon  maaf  karena  ia  tidak  tahu
            yang  ia  culik  itu  bukanlah  Putri  Syarifah,  melainkan

            Putri Laila. Akhirnya, Raja Simalungun berdamai dengan
            Indrasakti.  Indrasakti  kembali  tampil  dengan  rupa

            seperti semula dan memperkenalkan diri. Raja Gambus
            selanjutnya  dinobatkan  sebagai  Raja  Pagurawan,




































                                         31
   34   35   36   37   38   39   40   41   42   43   44