Page 66 - Digital Flip Module berbasis PBL
P. 66

c. Zat  sisa  metabolisme  yang  dikeluarkan  oleh  paru-paru  yaitu

                                   H2O+O2
                                d. Zat sisa metabolisme yang dikeluarkan oleh paru-paru yaitu O2

                             4. Perhatikan gambar organ sistem ekskresi di bawah ini!

















                                Organ  ekskresi  seperti  pada  gambar  di  atas  merupakan  gambar

                                hati  seseorang  yang  terserang  penyakit  sirosis.  Kebiasaan  yang

                                dapat menyebabkan penyakit tersebut adalah...
                                a. Sering menghirup udara kotor


                                b. Sering menahan buang air kecil
                                c. Sering mengkonsumsi minuman beralkohol
                                d. Jarang minum air putih

                                Alasan:

                                a. Terlalu        sering        mengkonsumsi               minuman           beralkohol

                                   menyebabkan  kerusakan  hati  yang  serius  hingga  terbentuknya
                                   jaringan parut dan gagal hati

                                b. Udara kotor dapat menyebabkan terganggunya fungsi hati


                                c. Kebiasaan menahan buang air kecil menyebabkan terganggunya
                                   proses pembongkaran sel darah merah

                                d. Sedikitnya  asupan  air  putih  yang    masuk  ke  dalam  tubuh

                                   membuat hati menjadi meradang atau disebut sirosis hati
                             5. Pak  Harun  seorang  perokok  aktif.  Selama  beberapa  hari  nafsu

                                makannya  berkurang  sehingga  berat  badannya  menurun.  Selain

                                itu,  Pak  Harun  juga  mengalami  batuk  kronis,  sesak,  dan  sering

                                kelelahan. Setelah merasakan beberapa gejala tersebut, Pak Harun
                                melakukan  pemeriksaan  ke  rumah  sakit.  Hasil  pemeriksaan

                                tersebut  menunjukkan  adanya  ketidaknormalan  susunan  pada

                                alveolus.  Berdasarkan  gejala  dan  hasil  pemeriksaan,  cara  yang
                                tepat untuk mengobati penyakit di atas yaitu...






                                                                                                           54
   61   62   63   64   65   66   67   68   69   70   71