Page 252 - Book Kelas IX Seni Budaya BS.indb
P. 252

Proyek


              Tugas kelompok:
                  Buatlah gerakan tari kreasi baru dengan iringan musik yang ada di
              daerah tempat tinggal kamu. Hasil kreasi kamu dan tampilkan di depan
              kelas.




               D. Evaluasi Pembelajaran




                 Setelah kamu belajar dan merangkai serta melakukan gerak tari,
                 isilah kolom di bawah ini!


              1.  Penilaian pribadi

                  Nama siswa                      : .......................................................

                  Kelas                           : .......................................................
                  Semester                        : .......................................................

                  Waktu penilaian          : .......................................................



               No.                        Pernyataan                         Ya   Tidak

                   Saya berusaha belajar dan berlatih dengan sungguh-
                1.
                   sungguh untuk dapat menguasai penyajian tari.

                   Saya mengikuti pembelajaran dan pelatihan dengan penuh
                2.
                   perhatian, sehingga dapat menguasai materi penyajian tari.


                   Saya melakukan latihan dengan tepat waktu sesuai dengan
                3.
                   materi pelatihan.
                   Saya berperan aktif dalam kelompok pelatihan gerak tari
                4.
                   dengan menggunakan penyajian tari.
                   Saya bisa bekerja sama dalam kelompok pelatihan gerak tari
                5.
                   dengan menggunakan penyajian tari.







              242  Kelas IX SMP/MTs
   247   248   249   250   251   252   253   254   255   256   257