Page 13 - MODUL_PAI_KELAS 3_PB6
P. 13

Kunci Jawaban


            1.    Nabi Yusuf a.s
            2.    Nabi Yusuf a.s
            3.    Kekasih
            4.    Yusuf a.s
            5.    Rahel
            6.    Madyan
            7.    Suku Madyan
            8.    Syiria
            9.    Al-Qur’an surat Hud ayat 85
            10.  Mereka disambar petir yang sangat keras disertai dengan gempa yang sangat kuat, sehingga
                  mati bergelimpangan
            11.  Untuk menjadi teladan bagi umatnya
            12.  Suatu hari Yusuf bermimpi melihat sebelas bintang, matahari dan bulan, semuanya bersujud
                  kepadanya.
            13.  Ditinggalkan di hutan dan membuangnya ke dalam sumur tempat para pedagang sering
                  mampir mengambil air
            14.  Raja bermimpi melihat tujuh ekor sapi betina yang gemuk dimakan oleh tujuh ekor sapi
                  betina yang kurus, tujuh tangkai gandum yang hijau dan tujuh tangkai gandum lainnya yang
                  kering.
            15.  Yusuf kemudian secara sembunyi memasukkan gelas emas milik kerajaan ke dalam karung
                  milik Bunyamin.  Ketika mereka akan meninggalkan istana raja, tiba-tiba pengawal istana
                  mengumumkan telah terjadi pencurian piala dan mencegat semua kafilah. Saudara-saudara
                  Yusuf bersumpah bahwa mereka tidak datang untuk mencuri. Namun sayang, ternyata para
                  pengawal kerajaan menemukan piala itu di dalam karung Bunyamin. Bunyamin pun ditahan
                  dan yang lain dipersilakan pulang
            16.  Mereka menyembah berhala
            17.   “Wahai Syuaib! Kami tidak banyak mengerti tentang apa yang engkau katakan itu, sedang
                  kenyataannya kami memandang engkau seorang yang lemah di antara kami. Kalau tidak
                  karena keluargamu, tentu kami telah menganiaya engkau, sedang engkaupun bukan seorang
                  yang berpengaruh di lingkungan kami"
            18.  Allah Swt. membinasakan kaum Madyan. Mereka disambar petir yang sangat keras disertai
                  dengan gempa yang sangat kuat, sehingga mati bergelimpangan.
            19.  a. sebagian manusia membenci kita karena kelebihan kita bukan karena kekurangan kita
                 b.  serangan itu terkadang datang dari arah yang tidak kita sangka
                 c.  tidak akan menceritakan kebaikan kepada semua orang
                 d.  orang-orang jahat terkadang menggunakan jubah penasehat
                 e.  tidak menceritakan apa yang kami khawatirkan agar orang lain tidak menyerang kita
                     dengan hal itu.
                 f.  tidak ada kejahatan yang sempurna, pasti pelaku kejahatan itu melakukan kesalahan
                     sekecil apapun yang tidak ia sadari.
                 g.  kebaikan dan keburukan bukan pada suatu benda, tapi pada cara kita menggunakannya.
                 h.  buku, pelajaran dan sekolah hanyalah sebab-sebab dari sampainya ilmu. Namun guru

                     yang sebenarnya adalah Allah swt
   8   9   10   11   12   13   14