Page 11 - SOP MI PESRI TATAP MUKA SEMESTER GENAP T.A 2020_2021
P. 11

Standar  Operasional  Orang  Tua  termasuk  pengantar/penjemput  dan  Tamu

            sekolah pada saat Tatap Muka di Satuan Pendidikan pada Masa COVID-19
              a. Orangtua memastikan putra-putrinya sebelum berangkat ke sekolah, dalam

                 keadaan  sehat,  memakai  seragam  bersih,  sudah  sarapan  dan  membawa
                 bekal makan minum dari rumah.
              b. Orangtua  memastikan  putra-putrinya  berangkat  kesekolah  sudah

                 bermasker, membawa tissue, handsanitizer pribadi.
              c. Orangtua  mengantar  putra-putrinya  kesekolah  berhenti  pada  titik

                 penurunan yang ditentukan Madrasad.
              d. Orangtua  siswa  tidak  berkumpul  atau  bergerombol  saat  mengantar

                 maupun menjemput di titik penurunan/penjemputan
              e. Orangtua tidak diperbolehkan menunggui anaknya di sekolah.

               f. penjemput siswa menunggu di lokasi yang sudah disediakan dan melakukan
                 jaga  jarak  sesuai  dengan  tempat  duduk  dan/atau  jarak  antri  yang  sudah
                 ditandai.

              g. Orangtua  menjemput  putra-putrinya  tepat  waktu  untuk  menghindari
                 penumpukan siswa di titik penjemputan

              h. Untuk orangtua yang terpaksa harus masuk kelingkungan sekolah atau ada
                 urusan  dengan  pihak  sekolah  termasuk  tamu  sekolah  wajib  memakai

                 masker, di cek suhu dengan termogun. Wajib mencuci tangan, dan segera
                 meninggalkan sekolah apabila urusan sudah selesai.

               i. Orangtua mengingatkan putra-putrinya untuk segera berganti pakaian dan
                 mandi sesampai di rumah.





                                                             Kendari, 4 Januari 2021
   6   7   8   9   10   11