Page 15 - E-Modeul Transpirasi Tumbuhan
P. 15

2.  Macam-Macam Transpirasi

                           Berdasarkan pengertian transpirasi, kita ketahui bahwa traspirasi adalah keluarnya
                           uap air dari permukaan tumbuhan. Nah, berdasarkan tempat keluarnya uap air itu,

                           transpirasi bisa dibedakan menjadi beberapa macam:

                            a.  Tanspirasi Kutikula
                               Ada beberapa tumbuhan yang melakukan proses transpirasi melalui kutikula

                               epidermis secara langsung. Sedangkan sebagian besar tumbuhan tidak mampu
                               melakukannya karena pada dasarnya, kutikula adalah  bagian daun yang sulit

                               dilalui air.

                            b. Transpirasi Stomata
                               Adalah  sel-sel  mesofil  daun  tidak  tersusun  rapat,  tetapi  diantara  sel-sel

                               tersebut  terdapat  ruang-ruang  udara  yang  dikenali  oleh  dinding-dinding  sel
                               mesofil yang jenuh air. Air menguap dari dinding-dinding basah ini ke ruang-

                               ruang antar sel  dan uap  air kemudian berdifusi  melalui stomata dari ruang-
                               ruang antar sel ke atmosfer di luar. Sehingga dalam kondisi normal evaporasi

                               membuat ruang-ruang itu selalu jenuh uap air. Asalkan stomata terbuka, difusi

                               uap air ke atmosfer pasti terjadi kecuali bila atmosfer itu sendiri sama-sama
                               lembab.






















                                                    Gambar 7. Transpirasi melalui stomata





                                                                                                         3
   10   11   12   13   14   15   16   17   18   19   20