Page 18 - E-MODUL FISIKA BERBASIS PENDEKATAN SOCIO-SCIENTIFIC ISSUES PADA MATERI MOMENTUM DAN IMPULS
P. 18

Nilai  impuls  (I)  berdasarkan  konsep  dan  grafik  F-t  di  atas  dapat
                        disimpulkan bahwa:

                                      Impuls (I) = luas daerah di bawah grafik F-t

                               Keterangan :

                               I      = Impuls (N. s atau kg.m.s)

                               F      = Gaya Impulsif (Newton)
                               Δt     = Waktu sentuhan antara gaya dan benda (sekon)

                        Impuls (I) termasuk besaran vektor yang arahnya selalu searah dengan gaya

                        impulsif (F)
                        Misalnya,  sebuah  gaya  mendatar  F  =  (60+4t)  N  bekerja  pada  benda  dalam

                        selang  waktu  mulai  dari  t  =  1s  sampai  dengan  t=3s,  maka  impuls  yang

                        dikerjakan pada benda adalah sebagai berikut :
                            3
                                                      2 3
                        I= ∫ (60 + 4  )     = [60   + 2   ]
                           1                             1
                        = [(60)(3) + (2)(3) ] − [(60)(1) + (2)(1) ]
                                            2
                                                                   2
                       = 136 Ns






                      Perhatikan kejadian pada gambar berikut !








                      Sebuah  benda  yang  massanya  m  mula-mula  bergerak  dengan  kecepatan  v0.

                      Kemudian dalam selang waktu ∆t kecepatan benda tersebut berubah menjadi v.
                      Menurut hukum II Newton, jika benda menerima gaya yangsearah dengan gerak

                      benda, maka benda akan dipercepat. Percepatan rata-rata yang disebabkan oleh

                      gaya F sebagai berikut.


                                                                ̅
                                                            =
                                                         ̅
                                                               
                      Menurut  definisi,  percepatan  rata-rata  adalah  perubahan  kecepatanpersatuan
                      waktu. Jadi, persamaan di atas dapat ditulis sebagai berikut.





                                8 | E - M O D U L   F I S I K A   B E R B A S I S   P E N D E K A T A N   S S I
   13   14   15   16   17   18   19   20   21   22   23