Page 35 - BUKU CERITA ANAK BERBASIS KEARIFAN LOKAL SIDOARJO
P. 35

Keesokannya, ketika ibu Sarip sedang mencuci pakaian di

                      sungai, dia melihat air sungai berubah warna menjadi
                      merah darah. Ia bergegas mencari sumber warna.



                      Betapa terkejutnya ia setelah ditemukannya sumber warna

                      merah itu berasal dari darah anaknya.


                      Seketika itu juga Ibunya menjerit “Sariiip..tangio

                      Lé..durung wayahé awakmu mati..” (Sarip bangunlah nak!
                      belum waktunya kamu meninggal) dan seketika itu juga

                      Sarip bangkit dari kematiannya seperti orang terbangun
                      dari tidur




















                                                                                                                                                         31
   30   31   32   33   34   35   36   37   38   39   40