Page 38 - MODUL BIIOLOGI X SEMESTER GENAP (EKOSISTEM & PERUBAHAN LINGKUNGAN)_Neat
P. 38
a. Anabiosa d.interaksi antar komponen biotik
b. Alelopati e. interaksi antar organisme
c. Interaksi antar komunitas
Jawaban b
3. Kelompok tumbuhan padi yang hidup disebidang sawah, berdasarkan
konsep ekologi merupakan suatu ….
a. Species d. populasi
b. Komunitas e. ekosistem
c. Individu
Jawaban d
4. Pada piramida energy, energy akan semakin berkurangdari tropic dasar
sampai trofik puncak. Kehilangan energy itu terjadi karena ….
a. Jumlah individu dari tropic dasar semakin besar
b. Penurunan biomassa
c. Konsumen ke dua memakan konsumen pertama
d. Respirasi dan aktifitas mikroorganisme
e. Penurunan jumlah organismenya
Jawaban d
5. Berikut yang merupakan rantai makanan detritivor adalah ….
a. Padi – ayam – ular – elang
b. Jagung – burung – ular – elang
c. Rumput – kambing – harimau – bakteri
d. Bangkai – cacing – ayam – elang
e. Daun – belalang – burung – ular
Jawaban d
23