Page 2 - E-Modul Neraca Massa dan Energi II
P. 2
NERACA MASSA DAN
ENERGI II
KATA PENGANTAR
Syukur alhamdulillah bahwa atas petunjuk dan rahmat-Nya pembuatan
modul (Bahan Ajar) “Neraca Massa dan Energi II” yang diajarkan pada mahasiswa
Jurusan Teknik Kimia Program Studi DIV Teknik Energi Politeknik Negeri
Sriwijaya ini dapat diselesaikan. E-Modul ini dibuat sebagai bahan penunjang
mahasiswa.
Materi yang dibahas di sini sebagian besar mengacu pada beberapa literatur
baik dari buku teks, diktat/bahan kuliah, modul dan internet dari beberapa penulis
dari luar negeri.
Penulis menyadari masih banyak yang perlu disempurnakan dari materi
yang dibahas. Untuk itu disarankan pembaca melengkapinya dengan literatur lain
sebagaimana tertera pada bagian akhir tiap modul.
Terakhir, penulis menyampaikan terimakasih kepada semua pihak yang
telah membantu hingga tuntasnya modul ini. Semoga modul ini dapat berguna bagi
kita, khususnya mahasiswa DIV Teknik Energi.
Palembang, November 2022
Tim Penulis
2 | P a g e