Page 6 - E-Modul Neraca Massa dan Energi II
P. 6

NERACA MASSA DAN
                                                                                              ENERGI II




                                                           BAB 1

                                       KONSEP NERACA MASSA DAN ENERGI


                        CAPAIAN PEMBELAJARAN (Learning Out Come) :

                           1.  Capaian Pembelajaran Umum
                               Dengan mempelajari modul ini diharapkan mahasiswa atau masyarakat

                               mampu menjelaskan tentang konsep dasar neraca massa dan neraca energi
                               dengan baik

                           2.  Capaian Pembelajaran Khusus

                               Mahasiswa mampu memahami hukum kekekalan massa dan energi
















                                             Gambar 1. Kayu yang dibakar jadi abu


                               P  erhatikan gambar diatas, apa yang ada di dalam bayangan Anda?. Kayu

                        yang dibakar di dalam keadaan tertutup atau dalam keadaan terbuka. Sebelumnya,
                        ditimbang  massa  kayunya  terlebih  dahulu.  Lalu,  setelah  selesai  pembakaran,

                        timbang kembali sisa hasil pembakarannya. Kalau keadaan tertutup, maka hasilnya

                        akan sama.
                               Dari  hal  diatas  dapat  disimpulkan  bahwa  neraca  massa  adalah  suatu

                        perhitungan yang tepat dari semua bahan-bahan yang masuk, yang terakumulasi

                        dan yang keluar dalam waktu tertentu. Pernyataan tersebut sesuai dengan hukum
                        kekekalan massa yakni: massa tak dapat diciptakan atau dimusnahkan tetapi dapat

                        berubah bentuk.
                               Neraca massa adalah membuat sejumlah persamaan-persamaan yang saling

                        tidak tergantung satu sama lain, dimana persamaan-persamaan tersebut jumlahnya





                        6 | P a g e
   1   2   3   4   5   6   7   8   9   10   11