Page 209 - Modul 11 IPA ok
P. 209

Perbandingan besarnya Energi potensial reaksi tanpa dan dengan katalis
                                         (Sumber: www.nafiun.com)
             D.  Hukum Laju
                  Hukum laju (persamaan laju) menyatakan hubungan antara laju reaksi  dengan konsentrasi
             dari reaktan dipangkatkan bilangan tertentu. Untuk reaksi aA + bB → cC + dD
             Hukumnya adalah:

             di  mana  nilai  konstanta  laju,  k  dan  nilai  x  dan  y  ditentukan  berdasarkan  eksperimen,  bukan
             berdasarkan koefisien stoikiometri persamaan reaksi setara. Untuk reaksi tersebut, dikatakan reaksi
             orde ke-x terhadap A, orde ke-y terhadap B, dan orde reaksi total sama dengan x + y.
             Contoh soal
             Salah satu reaksi gas yang terjadi dalam kendaraan adalah:
             NO2(g) + CO(g) →  NO(g) + CO2(g)









             Jika diketahui data eksperimen laju reaksi seperti pada tabel, tentukan orde reaksi [NO 2 ]  dan [CO]
             kemudian tuliskan persamaan laju reaksinya !



                                                          [NO 2] awal      [CO] awal
                Eksperimen       Laju awal (mol/L.s)       (mol/L)           (mol/L)

                     1                  0,0050              0,10             0,10
                     2                  0,0800              0,40             0,10
                     3                  0,0050              0,10             0,20

             Jawab:

                                                           n
             Dimisalkan persamaan laju reaksi :  V  =  k [NO2] m  [CO]
             a.  Menentukan orde NO2 (nilai m) digunakan data no 1, 2 (data dimana [CO]  tetap)


                                                                         Modul Kimia 11 | 204
   204   205   206   207   208   209   210   211   212   213   214