Page 40 - EMODUL FISIKA KELAS X UNTUK TESIS MU'TIA FAIZAH APRIANI
P. 40

E-modul Fisika SMA Kelas X Semester 1  2021


                  3)  Pemangkatan dan Penarikan Akar
                      Aturannya:  pada  pemangkatan  dan  penarikan  akar,  banyaknya  angka

                      penting hasil operasi sama dengan banyaknya angka penting bilangan yang

                      dipangkatkan atau diakarkan.
                           Contoh Soal 1.6

                       Aini melakukan pengukuran luas suatu kertas berbentuk persegi yaitu

                                          2
                       sebesar 6,15 cm . Tentukanlah berapa panjang salah satu sisi dari kertas

                       tersebut!

                       Penyelesaian

                       Luas persegi = sisi x sisi

                       Maka panjang salah satu sisi dirumuskan dengan

                       Sisi  =  luas   persegi

                        Sisi     6,25        memiliki 3 angka penting

                              2,47991        memiliki 6 angka penting
                       Karena hasil akhirnya harus memiliki 3 angka penting, maka dibulatkan

                       menjadi 2,48 cm.




                                                          Lembar Kerja


                  Fase  5.    Tahap  Pelaksanaan  Riset  (Undertaking  investigation,  analyzing

                            data)

                                                                                          Collaborativ
                                                                                                 e

                            1.  Lakukanlah riset secara berkelompok (minimal 5 orang

                                perkelompok) sesuai prosedur yang telah Ananda rancang.
                            2.  Riset ini bertujuan untuk menentukan massa ideal dan jumlah
                                kalori yang dibutuhkan tubuh semua anggota kelompok.

                            3.  Untuk mengisi lembar kerja, dapat diakses melalui link Google
                                Form di bawah ini

                                https://forms.gle/4X8TAoY6cSwFSFot8
                            4.  Tanyakanlah pada guru jika ada yang tidak di pahami.

                            5.  Ananda harus mengisi setiap kolom pada Google Form dengan
                                benar.



                  Mu’tia Faizah Apriani
                                                                                                             21
   35   36   37   38   39   40   41   42   43   44   45