Page 36 - JANUARY PRAYOGI_A1F017037_PRODUK AKHIR-Neat
P. 36
Glosarium
Aerososl : sistem koloid dari partikel atau zat cair yang terdispersi
Dialisi : proses penghilangan ion-ion pengganggu dalam sistem koloid
Emulsi : koloid yang mengandung fase terdispersi cair
Efek tyndall : gejala penghamburan cahaya oleh partikel koloid
Elektroforesis : pergerakan partikel koloid dalam medan listrik
Gerak brown : gerak zig-zag partikel koloid
Koagulasi : proses pengumpalan koloid
Koloid pelindung : suatu koloid yang ditambahkan ke dalam koloid lain untuk
menstabilkan.
29