Page 8 - Literasi.an.Dagri Meifardo Tw3 2018
P. 8
semua Ini merupakan format media yang umumnya digunakan dalam penyusunan
materi/bahan ajar sebelum meletakan pada media sosial agar bahan ajar/materi
dapat digunakan peserta ajar terutama yang peserta ajarnya tersebar dibeberapa
tempat/ tidak pada lokasi yang sama.
2. Penggunaan Media sosial sebagai alat
bantu/tool untuk menyampaikan bahan
ajar/materi kepada peserta ajar yang bisa
terdiri dari pegawai satu korp namun
berbeda lokasi, atau
stakeholder/satker/mitra kerja dari kita ,
media sosial yang sering digunakan sepert
whatsupp, face-book atau mungkin google
plus,atau bisa juga dalam bentuk website yang dikembangkan yang dikhususkan
untuk meletakan bahan ajar.Penggunaan media sosial ini akan menjembatani
jarak dan menyingkat waktu dalam penyampaian, bahkan medsos bisa menjadi
ruang dalam memberikan konsultasi kepada pelanggan.
Contoh Tutorial yang telah dikembangkan
1. Tutorial dengan flash player terkait tugas Vera-ki
2. Tutorial dal bentuk Web-site berkenaan dengan tugas Vera-ki
3. Tutorial dalam bentuk Flip Book
4. Tutorial dalam Bentuk Prezi
Terimakasih