Page 26 - E-MODUL KIMIA
P. 26

5. Senyawa  asam  biner  diberi  nama  dengan  menyebut  asam
                     sebagai  pengganti  hidrogen  kemudian  menyebut  atom
                     berikutnya dan akhiran ida
                 6. Senyawa asam poliatomik diberi nama dari oksida nonlogam
                     yang bereaksi dengan air
                 7. Senyawa  senyawa  basa  termasuk  senyawa  poliatomik  yang
                     terbentuk dari oksida logamnya
                 8. Reaksi  redoks  yang  terjadi  dalam  kehidupan  sehari-hari

                     diantaranya  proses  pemutihan  pada  pakaian,  perkaratan
                     pada besi dan pembakaran pada kertas.





















                   G    Anion                    :Ion yang bermuatan negatif

                   L    Bilangan oksidasi       :Bilangan  yang  menunjukkan  banyaknya  elektron
                                                yang  dapat  diberikan atau diterima oleh suatu atom
                   O                            unsur


                   S    Browning                :Pencoklatan  pada  makanan  karena  terjadi      reaksi
                                                kimia
                   A
                        Kation                    :Ion yang bermuatan positif
                   R
                        Oksidator               :Zat  yang  mengalami  reaksi  reduksi  sehingga

                    I                           menyebabkan zat lain teroksidasi

                   U    Reaksi Oksidasi         :Reaksi  penerimaan  oksigen,  reaksi  penerimaan
                                                elektron disertai dengan kenaikan bilangan oksidasi
                   M
                        Reaksi Reduksi          :Reaksi  pelepasan  oksigen,  reaksi  pelepasan  elektron
                                                disertai dengan penurunan bilangan oksidasi

                        Reduktor                :Zat  yang  mengalami  reaksi  oksidasi  sehinggga
                                               menyebabkan zat lain tereduksi








                         E-modul kimia Reaksi Redoks                                                            19
   21   22   23   24   25   26   27   28   29   30   31