Page 29 - MODUL BOLA BASKET
P. 29
C. Kerjakanlah soal-soal di bawah ini di buku tugasmu!
1. Jelaskan tujuan permainan bola basket!
2. Sebutkan dengan jelas cara melakukan menangkap bola setinggi dada!
3. Jelaskan dan apa tujuan operan dari dada (Chest pass)!
4. Sebutkan dengan jelas cara melakukan menangkap bola permainan bola basket!
5. Jelaskan gerakan spesifik menangkap bola satu tangan!
D. Isi dengan tanda pada kolom dibawah ini. Dengan tanda salah satunya.
No. Soal Benar Salah
1 James merupakan guru olah raga di YMCA (sebuah wadah pemuda
umat Kristen) di Springfield, Massachusetts, USA.
2 Di Amerika Serikat kepopuleran bola basket melebihi sepak bola.
3 Jumlah wasit dalam permainan bola basket adalah 2 orang.
4 Atlet legendaris basket bernama Michael Alpha Jordan.
5 Massa bola basket berkisar antara 600 – 650 gram.
Modul Bola Basket Kelas VII SMP 25