Page 30 - MODUL_gerak dasar spesifik pencak silat
P. 30
II. Skor Untuk Nilai Tes Formatif
No Deskripsi Nilai
1 Siswa menjawab pertanyaan sebanyak 10 dan benar 10
2 Siswa menjawab pertanyaan sebanyak 9 dan benar 9
3 Siswa menjawab pertanyaan sebanyak 8 dan benar 8
4 Siswa menjawab pertanyaan sebanyak 7 dan benar 7
5 Siswa menjawab pertanyaan sebanyak 6 dan benar 6
6 Siswa menjawab pertanyaan sebanyak 5 dan benar 5
7 Siswa menjawab pertanyaan sebanyak 4 dan benar 4
8 Siswa menjawab pertanyaan sebanyak 3 dan benar 3
9 Siswa menjawab pertanyaan sebanyak 2 dan benar 2
10 Siswa menjawab pertanyaan sebanyak 1 dan benar 1
11 Siswa tidak menjawab 0
Skor total= nilai akhir = nilai siswa x 10
III. Skor Untuk Nilai Evaluasi
Soal Skor Keterangan
1. 4 Dapat menjelaskan pengertian pencak silat dan terbentuknya ipsi
lengkap dan jelas
3 Dapat menjelaskan pengertian pencak silat dan terbentuknya ipsi
dengan jelas
2 Dapat menjelaskan pengertian pencak silat dan terbentuknya ipsi
dengan singkat
Modul Aktifitas Pembelajaran Gerak Spesifik Pencak Silat Kelas VII 25