Page 38 - LKPD Revisi
P. 38

c









                             Stimulation

























                                                        Gambar 12 Parfum

                               Suatu hari, seorang anak sedang berada di dalam sebuah ruangan yang
                        tertutup. Lalu, anak tersebut menyemprotkan parfum ke pakaian yang ia pakai.

                        Orang-orang yang berada di sekitarnya akan merasakan bau wangi dari parfum
                        yang disemprotkan tersebut. Mengapa bau wangi dari semprotan parfum akan

                        menyebar hingga memenuhi satu ruangan yang tertutup? Bagaimanakah

                        pergerakan partikel-partikel gas tersebut?

                                Problem Statement



















                                         Gambar 13 Seorang anak yang sedang meniup balon
                                               Sumber: http://www.memobee.com/












                                   Untuk SMA/MA Kelas XI Semester Genap                              35
   33   34   35   36   37   38   39   40   41   42   43