Page 19 - E MODUL TENIS MEJA
P. 19

Diskusikan hasil pengamatanmu, baik dengan teman maupun guru. Lakukan
                           gerakan  pembelajaran  1  bermain  tenis  meja  dengan  menggunakan

                           peraturan dimodifikasi, kemudian bandingkan hasil pengamatanmu dengan
                           cara berikut:

                           a)  Merasakan gerakan yang kamu lakukan.

                           b)  Membandingkan gerakan yang kamu lakukan dengan hasil pengamatan
                               dan gerakan mana yang paling mudah kamu lakukan.
                           c)  Menanyakan  atau  mendiskusikan  dengan  guru  atau  teman  bila  ada

                               kesulitan


                       2)  Aktivitas Pembelajaran 2 : bermain 1 lawan 1 dilanjutkan 2 lawan
                           1 menggunakan pukulan backhand. Pihak yang bolanya banyak mati
                           dianggap  kalah.  Lakukan  pembelajaran  ini  ±  4  –  5  menit  secara

                           bergantian.
                         Amati dan peragakan aktivitas bermain tenis meja dengan menggunakan

                  peraturan yang dimodifikasi bermain 1 lawan 1 dilanjutkan 2 lawan 1
                  menggunakan pukulan backhand berikut ini.







































                                       Gambar. 14  Bermain Dengan Pukulan Backhand



                                                            AKTIVITAS PERMAINAN TENIS MEJA  16
   14   15   16   17   18   19   20   21   22   23