Page 20 - E MODUL TENIS MEJA
P. 20

Buatlah kesimpulan dan catatan tentang materi pembelajaran permainan
                           tenis meja yang telah dipelajari dalam buku catatanmu.

















                           Rangkuman




                  1.  Tenis  meja  merupakan  cabang  olahraga  yang  dimainkan  di  dalam  gedung

                      (indoor  game)  oleh  dua  pemain  atau  empat  pemain.  Cara  memainkannya
                      dengan  menggunakan  bet  yang dilapisi  karet  untuk  memukul  bola  celluloid

                      melewati jaring di atas meja yang dikaitkan pada dua tiang jaring. Permainan
                      tenis  meja  atau  lebih  dikenal  dengan  istilah  lain,  yaitu  ping  pong  adalah
                      merupakan suatu cabang olahraga yang unik dan bersifat rekreatif.

                  2.  Permainan  tenis  meja  di  mainkan  dilapangan  berbentuk  meja  dengan
                      keterangan : Panjang meja tenis meja : 2,74 meter, Lebar meja tenis meja :

                      1,525  meter,  Tinggi  meja  tenis  meja  :  78  cm,  Daya  pantul  meja  :  bola
                      memantul setinggi 23 centimeter ketika dijatuhkan dari ketinggian  30 cm,
                      Warna meja tenis meja : Gelap dan pudar yang populer warna hijau, Lebar

                      garis pinggir meja : 2 cm.
                  3.  Bermain tenis meja menggunakan alat yang bernama bet yang brlapis karet

                      dan menggunakan bola dengan ukuran Diameter bola 40 mm, Berat bola 25
                      gram dan dengan Warna putih, orange dan tidak mengkilat.
                  4.  Teknik  dasar  tenis  meja  yang  harus  dikuasai  memegang  bet,  servis  dan

                      pukulan.









                                                            AKTIVITAS PERMAINAN TENIS MEJA  17
   15   16   17   18   19   20   21   22   23