Page 23 - E-LKPD Interaktif Materi Sistem Pencernaan Manusia Kelas VIII
P. 23

E-LKPD Interaktif




                       c.  Lambung (Ventrikulus)


                             Lambung  merupakan  alat  pencernaan  yang  berbentuk


                        kantung. Lambung terletak di dalam rongga perut sebelah kiri

                        dibawah  sekat  rongga  badan.  Lambung  dibagi  menjadi  3


                        daerah yaitu:

                        1)  Kardiak, yaitu bagian atas, daerah pintu masuk makanan

                             dari kerongkongan


                        2)  Fundus, yaitu bagian tengah bentuknya membulat

                        3)  Pilorus,  yaitu  bagian  bawah,  daerah  yang  berhubungan


                             dengan usus dua belas jari

















                                             Gambar 11. Struktur lambung
                                               Sumber: Kemdiknas, 2008



                             Di  dalam  lambung  terjadi  pencernaan  mekanis  dan


                        kimiawi.  Secara  mekanis  dinding  lambung  berkontraksi,

                        menyebabkan  gerakan  peristaltik.  Gerak  peristaltik  dinding

                        lambung berkontraksi mengaduk-aduk bolus. Secara kimiawi
   18   19   20   21   22   23   24   25   26   27   28