Page 63 - MODUL PTP
P. 63

Peluang


                                               Ruang Sampel      Peluang Empirik
                                                                  dan Peluang
                                             Suatu Percobaan        Teoritik


                                                  Ruang Sampel      Peluang Empirik



                                                   Titik Sampel     Peluang Teoritik



                                                     Kejadian

                                                     Gambar 4.7 Contoh peta materi


                  Langkah selanjutnya yaitu menyusun Garis Besar Isi Media (GBIM). Garis Besar Isi Media
                  (GBIM) adalah  pedoman  yang  berisi  petunjuk  untuk  pengembangan  penulisan  naskah.
                  Dalam  GBIM  berisi  kompetensi,  indikator,  pokok  materi,  jenis  media  yang  digunakan
                  untuk mendukung materi (teks, audio, video, animasi atau simulasi),  dan bentuk evaluasi.
                  GBIM  ini  digunakan  oleh  pengembang  media  pembelajaran  (penulis  dan  pengkaji)
                  sebagai pedoman dalam membuat jabaran materi dan naskah media pembelajaran.

                  Coba Anda cermati contoh GBIM hypermedia pada mata pelajaran matematika jenjang
                  SMP topik Ruang Sampel Suatu Percobaan berikut ini!
































                                                       Gambar 4.8 Contoh GBIM




                  Modul 2 Rancangan Model dan Media Pembelajaran                                          33
   58   59   60   61   62   63   64   65   66   67   68