Page 72 - MODUL PTP
P. 72

Tentu saja, jabaran materi (JM) ini merupakan penjabaran dari GBIM yang telah disusun
                  sebelumnya. Berikut ini, mari kita sama-sama cermati bagian-bagian dari jabaran materi
                  berdasarkan contoh tersebut!

                  1.  Identitas naskah Jabaran materi/story board/ flowchart/outline
                     Identitas naskah jabaran materi /storyboard/ flowchart/outline yaitu terdiri atas mata
                     pelajaran,  satuan  pendidikan/kelas/semester,  kompetensi  inti,  kompetensi  dasar
                     topik/judul, penulis, pengkaji materi dan pengkaji media.











                                                                1


                                         2













                                                  Gambar 4.12 Tampilan identitas pada JM


                     Setelah  identitas  dilanjutkan  dengan  bagian  pendahuluan  (no  2)  yang  menguraikan
                     tentang gambaran keseluruhan materi yang akan di bahas dan dihubungkan dengan
                     fenomena dalam kehidupan sehari-hari.

                  2.  Tujuan, uraian materi, dan visualisasi
                     Bagian selanjutnya yaitu memindahkan bagian indikator kompetensi yang ada di GBIM
                     ke  JM.  Selanjutnya  pada  bagian  uraian  materi  dituliskan  penjabaran  materi  yang
                     menjelaskan secara singkat pokok-pokok materi yang tertulis di GBIM. Silakan Anda
                     perhatikan bagian indikator kompetensi (no 3) dan uraian materi (no 4) pada contoh JM
                     berikut!








                  42                                                  Modul 2 Rancangan Model dan Media Pembelajaran
   67   68   69   70   71   72   73   74   75   76   77