Page 22 - E-Modul Sensor dan Tranduser
P. 22

2. Board Arduino





                         Banyak  pilihan  board  Arduino  yang  bisa  digunakan  ,

             contohnya  seri  Nano,  UNO,  Mega,  Yun,  Micro,  Pro  Mini  dan

             lain  sebagainya.  Jenis  board  Arduino  tersebut  pada


             umumnya  dibedakan  atas  besarnya  memori  penyimpanan,

             jumlah pin input/output, layanan yang ditanamkan di dalam

             Arduino dan lain sebagainya. Kita tinggal menyesuaikan jenis

             Arduino  yang  sesuai  dengan  kebutuhan  proyek  yang  akan

             dibangun.  Rincian  spesifikasi  setiap  jenis  Arduino  dapat

             ditemukan  di  website.  Ilustrasi  Arduino  UNO  tampak  pada

             gambar 2.1.





































                        Gambar 2.1 Pin Input/Output Arduino UNO
   17   18   19   20   21   22   23   24   25   26   27