Page 87 - e-modul edit revisi 1
        P. 87
     KEGIATAN PEMBELAJARAN
                          5 Komposisi Transformasi
                   A. Tujuan Pembelajaran
                       Setelah  mengikuti  pembelajaran  5  diharapkan  peserta
                       didik       mampu            menafsirkan            tentang         komposisi
                       transformasi, menelaah komposisi transformasi pada titik
                       dan  kurva  serta  menganalisis  luas  bayangan  kurva
                       setelah di transformasi.
                   B. Uraian Materi
                       Komposisi Transformasi
                       Ananda,  pada  kegiatan  pembelajaran  sebelumnya  kita
                       sudah  mempelajari  beberapa  macam  transformasi
                       geometri  seperti  ranslasi,  refleksi,  rotasi  dan  dilatasi.
                       Lalu,  bagaimana  jika  bayangan  sebuah  titik  di
                       Transformasikan lebih dari sekali? Nah, pada materi kali
                       ini  kita  akan  membahas  dan  mempelajari  bayangan
                       transformasi yang dilakukan lebih dari sekali yang biasa
                       disebut dengan Komposisi Transformasi.
                       Diketahui  T merupakan  transformasi  yang  memetakan
                                         1
                       titik  A(x,  y)  ke  titik  A’(x’,  y’)  dan  T   merupakan
                                                                                      2
                                                                                                              81
                                                                  MATEMATIKA KELAS XI IPA





