Page 7 - E-Modul Sistem Komputer
P. 7

Tujuan yang diharapkan dari mempelajari e-modul ini ialah agar anda dapat

                       memahami lebih kembali terkait struktur dan fungsi utama komputer dengan
                       benar.


                   E. Kompetensi Yang Diharapkan


                       Kompetensi  yang  diharapkan  setelah  mempelajari  e-modul  ini  adalah  anda
                       mampu  dalam  mendeskripsikan  dan  mengartikan  bagian  struktur-struktur

                       komputer dan berbeda dengan fungsi masing-masing yang saling melengkapi

                       agar komputer dapat beroperasi sebagaimana mestinya.

                   F. Cek Kemampuan


                       I.     Petunjuk:

                              1.  Amati dan cermatilah soal dibawah dengan baik!
                              2.  Kerjakan soal dibawah ini dengan baik dan benar!

                              3.  Tuliskanlah jawaban anda pada kolom yang telah disediakan!

                       II.    Jawablah pertanyaan berikut ini!
                              Perhatikan beberapa gambar berikut









                              Gambar diatas merupakan beberapa alat input/output dalam komputer.
                              Jelaskan  manakah  gambar  yang  termasuk  kedalam  perangkat

                              input/output beserta nama perangkat tersebut dan fungsinya!

                              …………………………………………………………………………………
                              …………………………………………………………………………………

                              …………………………………………………………………………………
                              …………………………………………………………………………………

                              …………………………………………………………………………………

                              …………………………………………………………………………………








                                                                                                         6
   2   3   4   5   6   7   8   9   10   11   12