Page 8 - E-Modul Sistem Komputer
P. 8

BAB II PEMBELAJARAN





                   Kegiatan  Belajar  1  (STRUKTUR  DAN  FUNGSI  UTAMA

                   KOMPUTER)

                   A. Tujuan Kegiatan Pembelajaran


                       Setelah mempelajari e-modul ini, anda akan memperoleh pengetahuan tentang

                       apa itu struktur dasar komputer dan fungsi utama komputer, empat struktur
                       utama komputer beserta fungsinya, dan empat fungsi utama komputer yang

                       harus beroperasi.

                   B. Uraian Materi


                          A.  Struktur Dasar Komputer


                              Struktur dasar komputer adalah suatu ilmu yang mempelajari tentang

                              bagaimana  cara  dari  tiap  komponen  untuk  saling  berkaitan  dan
                              fungsinya dari setiap komponen yang menjadi bagian dari struktur dasar

                              komputer.
                              Empat struktur utama di dalam komputer dan fungsinya:

                              1.  Central Processor Unit (CPU)

                                 Fungsi CPU sebagai pengontrol operasi komputer dan sebagai pusat
                                 kegiatan dan pengolahan. Otak dalam CPU cukup disebut sebagai

                                 prosesor.  CPU  sendiri  tersusun  atas  beberapa  komponen  yang
                                 merupakan bagian dari struktur di dalam CPU.












                                 Gambar 1. CPU (Sumber : https://itcc.itpln.ac.id/apa-itu-cpu-dan-gpu/)
                                 Struktur utama CPU:
                                 a)  Program  Control  Unit,  betugas  untuk  mengontrol  operasi  CPU

                                     secara  keseluruhan  dan  mengontrol  operasi  CPU  sehingga





                                                                                                         7
   3   4   5   6   7   8   9   10   11   12   13