Page 23 - e-book sungai musi
P. 23
bumi) berada di dalam tanah. Air tawar (3% total air di bumi )
tersimpan dalam bentuk es di kutub bumi (kutub utara dan kutub
selatan) dan gletser di pegunungan (Gambar 1.1.). Sekitar 96% dari
Air tawar yang beku tersebut ditemukan di Antartika dan Greenland,
sedangkan sisanya tersebar luas di daerah pegunungan bersalju.
Gambar 1 1. Gletser dan puncak es menyimpan 3 persen air tawar
bumi. Dalam gambar, paus pembunuh muncul ke permukaan dari
bawah Chilkat Glacier, Alaska (Sumber : Trefil James, 380)
2 SUNGAI MUSI; Jejak Perjalanan dan Pembangunan Berkelanjutan