Page 26 - E-MODIN LISTRIK STATIS Kls 12 - Fatmila Nurliani_Neat
P. 26
tarik menarik atau tolak menolak? Inilah alasan F 12 mengarah ke muatan dua.
Begitupun dengan F 13, dia tampak menjauhi muatan tiga karena mereka
termasuk muatan sejenis yang akan selalu memiliki arah gaya yang berlawanan
arah. Jika sudah memahami cara menganalisis gaya pada ilustrasi di atas, kamu
bisa menuliskan rumus yang tepat untuk gaya pada q 1 yaitu = +
1
13
12
atau bisa ditulis = .
12
1
13
2. Muatan-muatan yang tidak segaris
Ketika lebih dari dua muatan yang tidak berada pada satu garis lurus disebut
dengan muatan tidak segaris. Perhitungannya menggunakan rumus kosinus
sebagai berikut.
= 12 2 + 13 2 + 2 cos
1
12 13
Ilusrasinya dapat dilihat dari gambar di bawah ini.
+q 2
F 13
+q 1 -q 3
F 12 F 1
Gambar 11. Muatan listrik tidak segaris
dokumen pribadi
Contoh Soal
1. Ketiga muatan listrik adalah segaris. Apabila = +2 =
3
1
2
1
2
+ = +2 dengan d = 20 cm. Maka besar dan arah gaya listrik
3
yang bekerja pada muatan adalah...
3
1
2
3
+ + +
d 2d
20