Page 58 - Book 1.indb
P. 58

B.  STATUS DAN PERANAN
       a.  Pengertian Status Sosial
          Status sosial adalah posisi seseorang dalam
          masyarakat  hubungannya  dengan  orang
          lain  yang  mencakup  perilaku,  hak,  dan
          kewajiban.
          Status sosial dibedakan menjadi tiga  macam,
          yaitu:
          •   Ascribed  status,   yaitu   kedudukan
              seseorang   dalam   masyarakat   yang
              diperoleh tanpa memerhatikan kemampuan
              seseorang,  tetapi  berdasarkan  kelahiran
              atau keturunan, terdapat pada masyarakat
              sistem pelapisan sosial tertutup.
          •   Achieved status,  yaitu  kedudukan
              seseorang yang dicapai melalui usaha-
              usaha  yang disengaja, diperoleh bukan
              atas  dasar  kelahiran  atau  keturunan
              tetapi   atas   dasar   prestasi   atau
              kemampuan seseorang, terdapat pada
              masyarakat  sistem  pelapisan  sosial
              terbuka.
          •   Assigned status,  yaitu kelompok atau
              golongan yang memberikan kedudukan
              tinggi  kepada  seseorang  yang  telah
   53   54   55   56   57   58   59   60   61   62   63