Page 45 - 64. Batik Kls XI
P. 45
Batik
Malam tembok dipergunakan untuk Bahan-bahan dalam membuat malam
nembok (menutup bidang atau klowong atau malam tembok adalah dari
bagian yang lebar). Malam tembok bahan-bahan alam nabati maupun hewani
sifatnya lebih liat dan mudah dan juga getah pohon. Bahan-bahan
menempel dengan baik pada kain tersebut diolah sedemikian rupa dengan
mori, sehingga tidak mudak pecah takaran dan ukuran yang tepat sehingga
ketika menempel pada permukaan menjadi malam atau lilin yang selama ini
kain mori. Malam tembok biasanya kita pakai untuk membatik. Bahan-bahan
warnanya sedikit lebih terang yang dimaksud antara lain :
dibandingkan dengan malam 1. Damar Mata Kucing
klowong.
Damar mata kucing berasal dari getah
d. Malam Biron pohon Damar. Pohon Damar ini mudah
Malam biron biasa digunakan untuk dikenali karena pohonnya yang besar,
menutup bagian biru wedelan atau lurus dan tegak menjulang. Getah pohon
warna lain, pada batik tulis. Malam Damar diambil dari pohon yang telah
biron fungsinya hampir sama berusia tua sekitar 20 tahunan lebih.
dengan malam tembok yaitu untuk Pada jaman dahulu, getah pohon ini
menutup atau menembok. dipakai untuk menambal celah-celah
e. Malam Parafin kayu atau perahu dan juga sebagai bahan
lampu penerangan. Sekarang ini selain
digunakan sebgai bahan pembuat malam
atau lilin, juga dipakai sebagai bahan
pembuat cat, kosmetik, tinta, kaca, korek
api dupa dan sebagainya.
Gambar 2.47. Malam/Lilin Parafin
SUMBER : Dokumentasi Pribadi Gambar 2.48. Bongkahan Damar Matakucing &
Gambar 2.49. Damar Matakucing
Parafin adalah sejenis malam atau SUMBER : FB.Sisilia Lia
lilin batik berwarna seperti lilin 2. Gondorukem atau arpus
yang digunakan untuk penerangan
pada umumnya. Dalam proses
pembuatan batik, malam paraffin
digunakan untuk membuat motif
pecahan atau motif retakan pada
kain batik. Malam paraffin sifatnya
rapuh, mudah pecah dan kurang liat
sehingga daya tempelnya pada
kain rendah dan gampang pecah
dan lepas dar kain. Penggunaan
malam iini biasanya digunakan Gambar 2.50. Gondorukem atau arpus
SUMBER : FB.Warna Indah
untuk menembok area tertentu Gondorukem berasal dari residu atau sisa
yang dimaksudkan untuk membuat dari hasil destilasi getah pohon pinus
motif yang retak-retak secara yang berbentuk padat berwarna kuning
alami. jernih. Gondorukem ini selain digunakan
40