Page 25 - LASMA ENITA SIAHAAN_4182121010_BILPHY18_E-MODUL GELOMBANG MEKANIK PROBLEM BASED LEARNING
P. 25

  Mengevaluasi solusi
                         Jadi,  cepat  rambat  gelombang  bunyi  dari  angklung  tersebut  adalah  4  m/s  dan
                    frekuensi gelombang bunyi dari angklung tersebut adalah 2 Hz.









                 PENILAIAN AUTENTIK


                      Untuk mengetahui lebih jelas bagaimana tingkat pemahaman anda pada unit ini
               kerjaanlah quiz berikut ini, silahkan buka quiz berikut ini !






               Setelah  anda  Menjawab  quiz  diatas  untuk    mengetahui  tingkat  penguasaan  Anda  terhadap
               materi Unit  Belajar 1 maka jika nilai yang anda dapatkan :
               90 - 100% = baik sekali
               80 - 89% = baik
               70 - 79% = cukup
               < 70% = kurang
               Apabila  mencapai  tingkat  penguasaan  80%  atau  lebih,  Anda  dapat  meneruskan  pada  Unit
               Belajar 2. Bagus!. Jika masih di bawah 80%, Anda harus mengulangi materi Kegiatan Belajar
               1, terutama bagian yang belum dikuasai.




                     PENILAIAN  DIRI



                      Setelah menyelesaikan pembelajaran pada unit ini, jawablah pertanyaan di bawah ini
               dengan jujur, sesuai dengan kemampuan kalian. Untuk mengisi penilaian disi silahkan klik
               tombol dibawah ini








                                                 Universitas Negeri Medan | E-Modul Problem Based Learning  14
   20   21   22   23   24   25   26   27   28   29   30