Page 286 - Perempuan Dalam Gerakan Kebangsaan
P. 286

Perempuan dalam Gerakan Kebangsaan
                                       Perempuan  dalam  Gerakan Kebangsaan
               luarnya, semakin berkembang dan bermunculan. Sehingga dalam
               bahasan ini akan dibahas juga organisasi-organisasi yang lain.


                        ANI
                        ANI
               A. A. A. A. A. KK KK KOO OO OWW WW WANIANI
                        ANI
                   Tahun 1964 merupakan tahun kelahiran kembali bagi KOWANI.
               Yaitu, tahun dimana nama KOWANI dapat digunakan lagi untuk
               menyebut nama Kongres Wanita Indonesia. Nama KOWANI yang
               lahir di Solo pada tanggal 26 Februari 1946 itu sempat berhenti
               digunakan sejak tahun 1949 hingga menjelang kongres pada 1964.
               Sejak tahun ’64 inilah KOWANI dapat digunakan lagi sebagaimana
               tahu ’46.

                   Pada  tahun  1964  ini  jumlah  organisasi-organisasi  yang
               bergabung dalam KOWANI sebagaimana berikut ini:
                   1) Gerakan Wanita Marhaenis

                   2) Muslimat N.U.

                   3) Gerwani
                   4) Bhayangkari

                   5) Persit KCK

                   6) Persatuan Istri Angkatan Udara (PIA)
                   7) Yalasenastri

                   8) Pemuda Puteri Indonesia (PPI)

                   9) Wanita Katolik RI
                   10) PWKI

                   11) Perwamu

                   12) Perwari
                   13) Wanita Perti




                                             254
                                            254
   281   282   283   284   285   286   287   288   289   290   291