Page 156 - THE SECRET TO GOVERNMENT RESTORATION-New_Neat
P. 156

dirinya  sendiri.  Bukan  masalah  karena  mereka  semua
           benda mati sehingga tidak ada tuntutan untuk mengatur
           diri, namun karena mereka semua telah menjadi benda
           yang berguna dan berfungsi dalam suatu pembangunan

           yang hakiki.

                  Batu  digunakan  sebagai  bahan  pondasi  (Karang)
           atau  penyusun  tembok  (Bata).  Batu,  berbicara  tentang
           suatu dasar dan dasar itu kuat, kokoh, dan teguh. Dalam
           suatu  lembaga  kenegaraan,  ada  sebuah  sistem  yang
           mengatur  tata  Pemerintahannya.  Sistem  itu  disebut
           dengan konstitusi. Inilah yang menjadi dasar yang kuat,
           kokoh, dan teguh dalam mengatur sistem Pemerintahan.
           Inilah  yang  menjadi  batu  umum  dalam  suatu  tatanan
           Negara.    Jika  tidak  ada  dasar  yang  kuat  dalam  suatu
           Negara  maka  niscaya  Negara  itu  mudah  goyah  dan

           roboh  seketika.  Seharusnya  semua  elemen  yang  ada
           harus  memperhatikan  dasar  ini  dan  menjunjung  tinggi
           dengan  tidak  terkecuali.  Batu  yang    yang  digunakan
           untuk  menyusun  tembok  hingga  membentuk  suatu
           dinding  yang  kuat.  Bukanlah  dikatakan  dinding  jika
           hanya  memiliki  satu  atau  dua  batu  yang  tersusun.
           Banyak batu (Bata) yang dibutuhkan untuk membentuk
           suatu  tembok  atau  dinding.  Batu  (Bata)  ini  merupakan
           batu-batu  yang  korporat  dan  tidak  berdiri  sendiri.  Ini
           mengacu  pada  anda  sebagai  rakyat  dan  pejabat
           Pemerintahan.  Jika  tidak  ada  Rakyat,  maka  sia-sialah
           Pemerintahan itu. Sebaliknya, jika tidak ada Pemerintah,
           maka  liarlah  Rakyat.  Maka  keduanya  diperlukan untuk


                                       148
   151   152   153   154   155   156   157   158   159   160   161