Page 3 - DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
P. 3

SMA Negeri 7 Bekasi, salber



                daerah  pedesaan    membutuhkan  barang  industri   B.  jarak
                sangat erat kaitannya dengan konsep . . . .         C.  morfologi
                A.  diferensiasi area                               D.  aglomerasi
                B.  nilai kegunaan                                  E.  keterjangkauan
                C.  keterkaitan keruangan
                D.  interaksi/interdependensi                  SK .1. KD.1.2.

                E.  keterjangkauan
                                                               Siswa mampu menjelaskan pendekatan   geografi.


            25.  Setiap  permukaan  bumi  mempunyai  manfaat  yang
                berbeda-beda  bagi  manusia.  Misalnya  di  daerah   31.  Objek  formal  geografi  adalah  cara  pandang  dan  berpikir
                pegunungan cocok untuk pertanian sayur-sayuran dan   mengenai  fenomena  geosfer  melalui  analisa  dengan
                perkebunan.  Adalah  merupakan  konsep    ....dalam   pendekatan. . . .
                geografi                                            A.  Nilai guna, kelingkungan, dan kewilayahan
                A.  pola                                            B.  Perbedaan wilayah, nilai guna, dan aglomerasi
                B.  aglomerasi                                      C.  Keruangan, kelingkungan, dan keseragaman
                C.  morfologi                                       D.  Keberagaman, keruangan, dan perbedaan wilayah
                D.  diferensiasi area                               E.  Keruangan, kelingkungan, dan kewilayahan
                E.  nilai kegunaan
                                                                32.  Akhir-akhir ini penduduk dunia diguncang dengan adanya
            26.  Banyaknya  korban  pada  saat  terjadinya  tsunami  di   pemanasan  global  (global  warming)  dengan  pola  cuaca,
                Aceh karena bantuan sulit mencapai lokasi bencana,   iklim  dan  penyakit  pandemi  yang  melanda  di  mana  –
                hal ini berkaitan dengan konsep . . . .             mana.  Penyebabnya  sangat  kompleks  dan  saling  terkait
                A.  pola                                            satu  sama  lain  baik  faktor fisik  maupun  sosial.  Di  dalam
                B.  jarak                                           geografi  untuk  mengkaji  persoalan  tersebut  sebaiknya
                C.  lokasi                                          menggunakan  pendekatan. . . .
                D.  morfologi                                       A.  ekologi
                E.  keterjangkauan                                  B.  korologi
                                                                    C.  kompleks wilayah
            27.  Di Jakarta kita mengenal adanya Kampung Ambon dan   D.  keruangan
                Kampung  Melayu.  Penamaan  wilayah  semacam  ini   E.  interaksi
                juga  terjadi  di  daerah  lain.  Jika  ditelusuri  asal
                muasalnya  proses  kejadian  ini  sesuai  dengan  konsep   33.  DKI  Jakarta  apabila  terjadi  hujan  deras  dan  berlangsung
                dasar geografi, yaitu. . . .                        lama  dapat  berdampak  munculnya  fenomena  banjir,
                A.  keterjangkauan                                  sehingga  mengakibatkan dampak  penyakit  yang  di  derita
                B.  aglomerasi                                      oleh   penduduk.   Kecenderungan   banjir   tersebut
                C.  pola                                            diakibatkan oleh faktor alam dan ulah manusia yang tidak
                D.  nilai kegunaan                                  mengindahkan  habitatnya.  Untuk  mengkaji  persoalan
                E.  diferensiasi area                               tesebut di dalam ilmu geografi  dibutuhkan pendekatan  .
                                                                    . . .
            28.   Di  daerah  dingin  orang  cenderung  berpakaian  tebal,   A.  Kelingkungan
                hal  ini  berkaitan  dengan  konsep  esensial  geografi   B.  Kewilayahan
                yaitu . . . .                                       C.   Keruangan
                A.  letak                                           D.   Kompleks wilayah
                B.  jarak                                           E.  spasial
                C.  interaksi
                D.  aglomerasi                                  34. Analisis  geografi  yang  menekankan  adanya  perbedaan
                E.  keterjangkauan                                 karakteristik tiap wilayah disebut . . . .
                                                                   A.  areal defferentiation
            29.  Di  permukaan  bumi  terdapat  bentang  alam  yang   B.   kompleks wilayah
                berbeda-beda.  Ada  dataran  rendah,  dataran  tinggi,   C.  keruangan
                pegunungan  dan  lembah.  Dalam  geografi,  hal    D.  spasial
                tersebut sesuai dengan konsep . . .                E.   area
                A.  Morfologi
                B.  aglomerasi                                  35. Peristiwa  alam  seperti  tanah  longsor  di  Gunung  Leuser
                C.  interaksi                                      (Aceh)  merupakan  fenomona  geosfer  yang  dapat  dikaji
                D.  jarak                                          melalui pendekatan geografi yang tepat adalah. . . .
                E.  pola                                           A.   Pendekatan keruangan
                                                                   B.   Pendekatan kelingkungan
            30.  Interaksi  antar  wilayah  antara  lain  dipengaruhi  oleh   C.   Pendekatan persebaran
                konsep . . . .                                     D.   Pendekatan kewilayahan
                A.  pola                                           E.   Pendekatan korologis
                                                               3
   1   2   3   4   5   6   7   8