Page 224 - ebook.Pedoman PPI&PPMedisi2018
P. 224

komponen  antara  lain  :  (a)  bahan  baku,  tentang  kontinuitas  suplai,  dan

                          mutu bahan baku yang diperlukan. Untuk kegiatan berupa jasa diperlukan

                          uraian tentang jenis klien yang akan dikelola dan kondisi eksistingnya; (b)

                          produksi,  uraikan  tentang  besarnya  nilai  investasi  baik  yang  sudah  ada
                          maupun  kebutuhannya,  untuk  kegiatan  berupa  jasa  agar  dijelaskan

                          tentang  produk/hasil  kerja  yang  terukur;  (c)  proses  produksi,  gunakan

                          bagan  alir  untuk  menjelaskan  proses  produksinya;  (d)  manajemen  dan

                          pemasaran; (e) finansial, uraikan dengan rinci perkiraan modal kerja yang
                          diperlukan,  prediksi  arus  kas  termasuk  kontribusi  yang  dapat  diberikan

                          kepada institusi sebagai pendapatan (income generating).

                       2. Uraikan bagaimana partisipasi dan pola dalam pelaksanaan program ini jika
                           ada kolaborasi dengan lembaga lain.

                        g. BAB 4. KELAYAKAN PENGUSUL

                       Jelaskan  jenis  kepakaran  yang  diperlukan  dalam  menyelesaikan  seluruh
                       persoalan    atau  kebutuhan  mitra,  dan  nyatakan  siapa  pakarnya  dan  peran

                       masing-masing dalam program. Untuk memudahkan penjelasan, Tabel pada

                       lampiran 3 bisa digunakan sebagai acuan.

                         h. BAB 5. BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN
                       5.1 Anggaran Biaya

                       Ringkasan anggaran  biaya yang diajukan  dalam bentuk tabel  dengan

                       komponen seperti Tabel 4.4.1. berikut. Sedangkan Justifikasi  anggaran

                       disusun  secara rinci seperti pada lampiran C dan  dilampirkan.
                                Tabel 4.4.1.  Format Ringkasan Anggaran Biaya Program

                                                  Pengabdian yang Diajukan

                          No.               Komponen                    Biaya yang Diajukan (Rp.)
                          1.    Honorarium (Maks. 30%)

                          2.    Bahan habis pakai dan peralatan
                          3.    Perjalanan (Maks. 15%)
                          4.    Lain-lain: publikasi, laporan,
                                lainnya sebutkan
                                            Jumlah


                                                                                                      208
   219   220   221   222   223   224   225   226   227   228   229