Page 23 - E-book Hidrokarbon Flip PDF Corporete Edition
P. 23
HIDROKARBON
Alkena juga dapat ditemukan pada senyawa yang
terdapat dalam bagian kendaraan bermotor, yaitu ban
mobil dan ban motor. Ban mobil dan ban motor
merupakan bahan yang berasal dari karet alam. Karet
alam diperoleh dari pohon karet dalam bentuk lateks
yang bersifat lunak dan lembek apabila dipanaskan.
Agar karet dapat dibentuk dan digunakan pada ban
harus melalui proses vulkanisasi. Vulkanisasi
berfungsi untuk meningkatkan elatisitas pada karet Gambar 18 Ban Mobil
yang dilakukan dengan cara pemanasan menggunakan (Sumber:https://www.carmudi.co.
belerang pada suhu kurang lebih 140℃. Karet alam id/journal/daftar-hargabanmobil-
merupakan homopolimer yang berasal dari monomer sesuaiukuranringmulairp400ribu/)
senyawa hidrokarbon alifatik tak jenuh dengan rumus
molekul C5H8.
H
H
C
H H
C C
H C C H
H H
2-metilbuta-1,3-diena
2-metil-1,3-butadiena
Dilema Sampah Plastik
Ayah Lina bekerja di pabrik plastik selama 25
tahun untuk menghidupi istri dan dua anaknya.
Setiap hari senin sampai hari sabtu ayah Lina
berangkat pada pagi hari dan pulang kerja pada
sore hari. Lina merupakan seorang siswa
sekolah menengah atas. Pada sore hari, Lina
menonton berita di televisi tentang seekor ikan
paus mati yang terdampar di Pulau Wakatobi
dan ditemukan dengan beragam sampah plastik
diperutnya sebanyak 5,9 Kg. Tidak lama setelah
berita itu disiarkan, Kementerian lingkungan
Gambar 19 Sampah plastik di dalam ikan hidup mengeluarkan aturan untuk mendukung
paus pengurangan bahkan pelarangan penggunaan
(Sumber:https://www.mongabay.co.id/28/1 plastik di beberapa daerah. Pemerintah Jakarta
1/20/ditemukan-59-kg-sampah-dalam- sedang meratifikasi larangan penggunaan
perut-paus-sperma-di-wakatobi-kokbisa/) plastik di ibu kota. Teman Lina di sekolah juga
23