Page 31 - E-MODUL STRUKTUR ATOM FIX
P. 31

Perhatikan video berikut ini.





                                                       Video penjelasan

                                                       penemuan elektron








                                                 Video 2.1. Penemuan Elektron
                                                          (Agus, 2020)

                               Pada  tahun  1909,  Robert  Milikan  dari  Universitas  Chicago  melakukan

                           percobaan yang dikenal dengan percobaan tetes minyak. Melalui percobaan ini,

                           Milikan dapat menentukan muatan elektron.
                               Perhatikan video berikut.








                                                            Video tetes milikan







                                                  Video 2.2. Percobaan Tetes Milikan
                                                         (SmarterIndo, 2019)


                      2.     Penemuan Proton
                               Penemuan  elektron  menyebabkan  para  ahli  semakin  yakin  bahwa  atom

                           tersusun oleh partikel-partikel subatom yang lebih kecil ukurannya. Bagaimana



                  E-MODUL KIMIA INTERAKTIF                                                           30
   26   27   28   29   30   31   32   33   34   35   36