Page 162 - Kelas 9 IPS BS press
P. 162
8. Lunturnya nilai dan semangat kekeluargaan, serta musyawarah mufakat di
lembaga perwakilan rakyat, merupakan salah satu indikasi dampak negatif
globalisasi dalam bidang....
A. politik
B. ekonomi
C. IPTEK
D. komunikasi
9. Dalam masyarakat sekarang ini sering temukan manusia yang cenderung
berperilaku meniru gaya hidup bangsa barat dengan tujuan untuk mengejar
ketertinggalan dengan bangsa lain. Sikap semacam ini adalah contoh
dari....
A. sekularisme
B. hedonisme
C. konsumtivisme
D. westernisasi
10. Sebagai seorang pelajar sebaiknya menyikapi perubahan sosial dan
globalisasi dengan cara....
A. apriori terhadap segala bentuk perubahan
B. menerima setiap perubahan tanpa kecuali
C. masa bodoh pada setiap perubahan
D. kritis dan terbuka dengan menyaring segala bentuk perubahan
B. Esai
Mengapa masyarakat senantiasa mengalami perubaha sosial budaya?
Bagaimana perubaha sosial budayanya jika suat masyarakat menut
diri dari dunia luar?
Jelaska globalisasi ya terjadi dalam bida ipte di Indonesia!
Sebutka penga positi dari globalisasi ya suda kalian rasakan!
Jelaska pendapatm tenta upaya da sika ya tepat sebagai pelaja
dalam menghadapi globalisasi nam teta mengedepanka kehidupa
bangsa ya luhur!
150 Kelas IX SMP/MTs Edisi Revisi