Page 14 - bangun ruang modul
P. 14
BANGUN RUANG SISI DATAR SMP/MTS
Seperti apakah bangun tiga
dimensi tersebut?
Bangun tiga dimensi merupakan
bangun yang memiliki volume (isi).
Bangun ruang memiliki beraneka
ragam bentuk serta banyak
diterapkan dalam kehidupan sehari-
hari.
Pernahkah kamu melihat benda-benda seperti berikut ini disekitarmu?
Oleh: Siska Elvadiningsih
13