Page 47 - C:\Users\USER\Documents\Flip PDF Professional\E-modul Pembelajaran Kemagnetan Metode Example Non Example\
P. 47

LEMBAR KETERAMPILAN KERJA


               Judul Kegiatan: Induksi Elektromagnetik
               Tujuan Kegiatan: Menyelidiki Peristiwa Induksi Elektromagnetik

               Alat dan Bahan: 1. Kumparan 600 dan 1200 liluitan

                                    2. Magnet batang 2 buah
                                        3. Galvanometer 1 buah

                                    4. Kabel penjepit buaya 2 buah

               Prosedur Kerja:
               1. Buatlah rangkaian tertutup untuk galvanometer dan kumparan 600 lilitan.#

               2. Gerakkan magnet batang masuk-keluar kumparan secara perlahan. Amati penyimpangan

                  yang terjadi pada jarum galvanometer. Catat hasil pengamatan pada tabel 2.1!

               3.Gerakkan magnet batang masuk-keluar kumparan secara cepat. Amati penyimpangan yang
                  terjadi pada jarum galvanometer. Catat hasil pengamatanmu pada tabel data!


















               4. Gunakan dua magnet batang sekaligus dan gerakkan dua batang magnet tersebut keluar-

                  masuk kumparan secara perlahan. Amati hasil pengamatanmu pada tabel 2.1!
               5. Gunakan dua magnet batang sekaligus dan gerakkan dua batang magnet tersebut masuk-

                  keluar  kumparan  secara  cepat.  Amati  penyimpangan  yang  terjadi  pada  jarum

                  galvanometer. Catat hasil pengamatanmu pada tabel data!

               6. Ulangi langkah 1-5 untuk kumparan 1200 lilitan!














                                                                                                       42
   42   43   44   45   46   47   48   49   50   51   52